APAKAH MASIH ADA YANG PUTUS SEKOLAH? INGIN MENERUSKAN TAPI USIA TAK MEMUNGKINKAN?
Apakah masih belum memiliki ijazah SD/SLP/SLTA?
Jika ya, jangan telat, daftarkan segera di sini, ikuti ujian kesetaraan dengan legal. Menerima warga belajar Paket A/B/C dan peserta ujian kesetaraan. Dijamin puas.

Selasa, 06 Mei 2008

Selamat Datang



Selamat Datang di Blog PKBM Bina Bangsa Bersama. Website ini sengaja kami buat dengan tujuan untuk memudahkan kami dalam hal mengarsipkan semua data-data kami agar lebih praktis dan fleksibel dalam server gratisan. Disamping itu upaya ini sebagai bentuk pertanggung jawaban publik karena terkait dengan pengelolaan dana publik.

Isi web ini akan kami update sesering mungkin atau bila ada kesempatan. Isinya berkaitan dengan rangkaian aktivitas atau kegiatan apa saja yang perlu kami sampaikan di publik.

Kegiatan pendidikan yang kami lakukan tentu saja perlu mendapat perhatian dari masyarakat. Karena kami bukan makhluk gaib karenanya, baik visual maupun virtual rangkaian aktivitas itu bisa dibaca dalam situs ini.

Akhirnya, semoga upaya pembelajaran ini mendapatkan kemudahan.

salam

Stumble
Delicious
Technorati
Twitter
Facebook

0 Comments:

Posting Komentar

kami senang sekali jika Anda setelah membaca tulisan di atas bisa dikomentari. Silah berkomentar...